Kamis, 22 Agustus 2013

Rice Cooker Berteknologi Android?

Rice Cooker Berbasis Android – Google, sebuah perusahaan multinasional Amerika Serikat yang bergerak dalam bidang jasa dan produk Internet yang meliputi teknologi mesin pencari, komputasi web, aplikasi, software, digital advertising dan lain sebagainya, kini mengembangkan salah satu teknologi andalannya yaitu Android yang diaplikasikan dalam alat rumah tangga, rice cooker. Rice cooker biasa(oden-houseware.com) Kesuksesan Android sebagai salah satu OS terbaik...


Senin, 19 Agustus 2013

Peralatan Taman dan Perlengkapan Berkebun

Peralatan taman yang perlu dipersiapkan sebelum berkebun, diantaranya : Sarung Tangan Benda yang terbuat dari karet atau kain ini berguna untuk melindungi tangan dari kemungkinan tergores benda-benda tajam atau gigitan binatang tertentu. Terlepas dari apa pun bahannya, pilihlah sarung tangan yang kuat dan mampu melindungi tangan dari benda atau binatang berbahaya saat berkebun. Semprotan Aspek perawatan tanaman yang lain...


Jumat, 16 Agustus 2013

Perbedaan Boston Shaker dan European Shaker

Dalam dunia bartender, ada dua jenis shaker yaitu European shaker dan Boston shaker. Ukuran European shaker sedikit lebih kecil. Perbedaan dari kedua shaker tersebut adalah : Dilihat dari bentuk kedua shaker jelas terlihat berbeda. Terdapat Strainer dalam European shaker, jika anda selesai mengocok minuman, akan terlihat diatasnya sebuah saringan “Strainer”. Dengan Boston shaker anda dapat mengocok minuman campuran “cocktail”...


Selasa, 06 Agustus 2013

Memperbaiki Dan Merawat Rice Warmer

PerawatanPerawatan pada rice warmer relatif ringan. Perawatan ini dilakukan menjadi tiga bagian, yakni perawatan terhadap fisik, kelistrikan dan sedikit bagian mekanik.Perawatan fisik yaitu dalam bentuk pembersihan bagian-bagian peralatan seperti pan bagian dalam dan bagian luar. Membersihkan bagian dalam cukup dengan air dan sabun/vim. Sedang untuk bagian luar agar tidak mudah berkarat harus selalu kering dan bila mungkin diberi bahan...


Senin, 05 Agustus 2013

Rice Cooker, Magic Jar atau Magic Com yang Makin Canggih

Rice cooker alias penanak nasi kini jadi bagian gaya hidup. Bukan hanya untuk orang Asia tetapi hampir semua orang di dunia. Dengan alat ini menanak nasi terasa lebih mudah dan praktis serta higienis. Model dan fungsinya juga makin beragam. Rice Cooker Yong Ma(oden-houseware.com) Jika dulu rice cooker hanya digunakan sebagai penanak nasi dan penghangat, kini fungsinya mulai berkembang....


Jumat, 02 Agustus 2013

Tentang Punch Set

Mendengar judulnya mungkin membuat Anda bertanya-tanya, atau bahkan terheran-heran. Yap, punch (pukulan) dan lebaran.. Apa hubungannya dua kata ini? Beduk lebaran kali ya...hehe Yang saya maksud adalah seperangkat punch set, atau lebih dikenal sebagai cocktail set. Mungkin terdengar asing di telinga, namun alat ini umumnya ditemuinya alat ini melengkapi kegiatan kita pada acara-acara tertentu, seperti acara syukuran, selamatan berangkat...


Kamis, 01 Agustus 2013

Hindari Masak Ayam Kampung dengan Pressure Cooker

Ayam kampung memiliki tekstur lebih keras sehingga sering kali dimasak lama agar dagingnya empuk. Namun, jangan dipresto karena merusak ayam.“Ayam kampung dimasak presto sangat tidak recommended, teksturnya rusak, menjadi terlalu remuk,” kata I Made Witara, Executive Chef Jogjakarta Plaza Hotel kepada Okezone saat ditemui di Yogyakarta, belum lama ini.Pressure Cooker Maxim : Maxim presto 7 liter(oden-houseware.com) Ayam yang dimasak...