Bahan pembuatan sumpit sendiri ada berbagai macam. Diantaranya kayu, bambu, plastik, stainless, melamin, dan gading (plastik anti panas).
Sekarang, penggunaan sumpit sudah menyebar ke berbagai negara. Di indonesia sendiri dapat ditemukan di resto ala Jepang, sampai warung bakmi atau bakso. Kebanyakan menggunakan sumpit kayu atau bambu yang sekali pakai.
Sudah banyak artikel yang mengulas tentang sumpit. Jadi, sebagai tambahan, jika Anda sehabis memakan mie, bakso atau makanan lain, sebaiknya patahkan sumpit sekali pakai Anda untuk menghindari didaur ulang oleh pihak tak bertanggung jawab.
Sumpit Gading 20pcs Oden Houseware |